Keunggulan Brosur

          Meskipun brosur sudah sangat lama ditemukan untuk mengiklankan suatu perusahaan, tapi brosur masih banyak digemari oleh orang-orang karena keunggulannya. Jangan salah nilai kalau brosur ternyata memiliki keunggulan. Apa sih keunggulannya? Berikut ini merupakan keunggulan-keunggulan dari brosur:
  • Satu-satunya di dunia. Brosur bisa dibuat sesuai keinginan hingga menjadi brosur yang berbeda dengan orang lain dan hanya ada satu di dunia. Membuat sebuah brosur yang berbeda bisa dilakukan dengan memainkan warna, tata letak, cara lipatan, jenis huruf, gambar, ukuran dan jenis kertas.
  • Sederhana namun langsung to-the-point tanpa basa basi sehingga para konsumer bisa langsung mengerti produk atau jasa yang ditawarkan.
  • Tetap beriklan walaupun tidak ada orang yang menjaganya. Orang yang merasa  butuh atau hanya penasaran akan mengambil brosur  ditempat brosur itu disimpan dan membawanya pulang.
  • Penghematan biaya. Biaya yang dikeluar untuk beriklan dengan brosur lebih murah daripada biaya untuk sistem iklan lainnya.
  • Harga yang semakin murah. Semakin banyak brosur yang dicetak, semakin murah harga cetaknya.
Nah, diatas tadi adalah keunggulan-keunggulan dari pada brosur sendiri, tapi sekarang memang sudah agak berkurang dan menurut saya sudah jarang orang yang menggunakan media pengiklanan dengan yang namanya brosur. 
desain company profile, booklet, company profile, tata warna


Hubungi Kami:
Phone : 0341-575775
Mobile : 081 233 585 913
E-mail : info@tatawarna.com
Office : DITAS kav. 15, Jl. MT, Haryono Malang 65141Malang - Jawa Timur – Indonesia
BB : 315D8D1A - 2A18C32D

0 comments:

Post a Comment

Write here, about you and your blog.
 
Copyright 2009 Jurnal Magang Intan All rights reserved.
Free Blogger Templates by DeluxeTemplates.net
Wordpress Theme by EZwpthemes